5 thoughts on “Hawche Dimsum Bar

  1. Asli ini hidden gem dimsum di siliwangi, dekornya sangat unik, bahkan ada pintu akses, kita masuk melalui pintu kulkas. Dekor interior oriental, dan bagus. Makanan enak, porsi cukup ok, ga kecil-kecil, puas. Dari luar terlihat biasa, tapi dalamnya luar biasa!. Recommended!

  2. DUARRRRRRR TEMPAT APENI?!
    first time memanjakan semuanyaaa. MENU BERAGAM MURCE ABIS, TEMPAT EKSLUSIF, EITSSS PELAYANANYA BEST ONE !!!!

    keren banget!!! pokoknya yg kebogor kota wajib kesiniii. dimsumnya enakk, tapi ONDE WIJEN & TEH CRYSANTHEMUMNYA juarakkkkkkkkk 🔥🔥🔥

    dan yang penting bisa smoking room & non smokingnya tetep dinginnn kayaa mau dinner santai kaya bukan makan dimsum pun COMFORT BGTT!

  3. Tempatnya lucu tersembunyi,makanannya enak semua terutama bakmi cahsiunya,kenyal mienya.cozy place..harga juga gak mahal.

  4. Makanan minuman: 9/10
    Yang enakk dimsumnyaa, cocok dilidah. Memang kalau kesini prefer untuk beli dimsumnya

    Lokasi: 9/10
    Lokasinya tidak ada plang di pinggir jadi harus lihat bener2 kalau belum pernah ke sini susah.

    Fasilitas: 9,5/10
    Peralatan makan, terus di dalamnya unik kita masuk lewat kulkas haha

  5. Salah satu rumah makan dengan makanan khusus dimsum. Rasa enak, chili oilnya enak. Interiornya ala China, dan yang paling menarik, ada ruangan yang dilewati melalui pintu kulkas. Suasana dalam resto ala-ala resto di film China lama, untuk area smoking room dibuat remang-remang.

Tinggalkan Balasan ke klkl killa Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *