RM Rangkuti Khas Tapsel
Jl. Mandala By Pass, Tegal Sari Mandala I, Kec. Medan Denai, Kota Medan, Sumatera Utara, Indonesia
Rating: 4.6
Rated count: 59
RM Rangkuti Khas Tapsel

RM Rangkuti Khas Tapsel
Jl. Mandala By Pass, Tegal Sari Mandala I, Kec. Medan Denai, Kota Medan, Sumatera Utara, Indonesia
Rating: 4.6
Rated count: 59
Pertama kali ke RM Rangkuti waktu masih kecil, masih di ujung gang belakang supermarket Irian. Sekarang di Mandala jauh lebih besar dengan dua rukonya.
Rindu sama makanan Mandailing, sekeluarga kami ke sini. Minta hidang aja biar tinggal pilih mana yang sor.
Kami pilih Ikan Salenya yang ga kering kali dan kuahnya cukup pedas. Ikan Mas bakar yang tetap buat nagih walaupun takut sama durinya, makin nikmat dengan sambal cabai merah segar dicampur bawang merah (kalau sama ortu kami, dicampur sama kecap asin lagi)
Terus ada kikilnya yang lembuuttt, rendang yang empuk dan lebih ke asin pedas kalau dibandingkan dengan rendang khas Padang.
Itu semua tadi dimakan dengan sayur daun ubi tumbuk dan rebung.
Harga: Rp.18.000 (Ikan Sale), Rp.20.000 (Rendang), Rp.13.000 (Rebung), Rp.25.000 (Ikan Mas Bakar), Rp.15.000 (Daun Ubi), Rp.18.000 (Kikil), Rp.10.000 (Nasi)
L
Jam 4 sore udah banyak yang habis makanannya
Gulai ikannya kurang cocok
Terongnya enak
Gulai dagingnya lumayan pedas
Gak bisa kalau gak namboh disini. Enak betul, recommended !
Makanan khas mandailing, murah tapi enak, banyak juga pejabat terkenal yang pernah makan disitu
Sering nongkrong ama kawan2 sambil ngopi sanger dll. Bs sablon baju siap ditunggu sambil ngopi… Aseeekkk