Common Grounds Palembang
Jl. Veteran No.999, 9 Ilir, Kec. Ilir Tim. II, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30111, Indonesia
Rating: 4.5
Rated count: 417
Common Grounds Palembang

Common Grounds Palembang
Jl. Veteran No.999, 9 Ilir, Kec. Ilir Tim. II, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30111, Indonesia
Rating: 4.5
Rated count: 417
Setelah sekian lama beroperasi di Kota Palembang, baru pertama kali saya sempat untuk mampir dan ngopi-ngopi cakep disini. Hehe..
Ini beberapa poin yang saya rasakan ketika berkunjung ke coffee shop ini :
1. Ambience
Suasananya enak banget buat nongkrong sama temen, ngerjain pekerjaan atau tugas, atau ngobrol bahas kerjaan.
2. Kebersihan
Tempatnya bersih dan rapi. Semuanya tertata dengan baik. Meja dan kursinya bersih. Very good!
3. Variasi Makanan dan Minuman
Ada cukup banyak pilihan makanan dan minuman yang tersedia disini. Untuk kopinya sendiri lumayan banyak pilihannya. Aku pesan Iced Mocha and it’s tasty!
4. Pelayanannya
Pelayannya gercep. Saya pesan 2 minuman dan waktu tunggu ordernya sangat cepat (mungkin karena faktor gak terlalu rame ya, kalo rame dan lama harap dimaklumi) 🙂
Apakah aku akan kembali nongkrong disini? YES! I am going to come here soon to try foods.
Salah satu Common Grounds yang ada di Palembang.
Letaknya di SoMa.
Common Grounds sendiri terkenal sebagai perusahaan kopi dari Indonesia yang produknya biji kopinya sendiri diambil dari para petani kopi di Indonesia.
Tempat nya cozy and chill banget.
Ada outdoor dan indoor.
Cocok sekali dijadikan tempat bersantai sambil berdiskusi, ngobrol bersama teman-teman atau sekedar santai sambil menikmati makanan.
Untuk pilihan menunya beragam, dari pilihan dessert, main course dan appetizer pun tersedia.
Untuk pilihan minuman pun beragam, tidak hanya menyediakan kopi, tapi tersedia minuman lain, seperti teh, juice, coklat, dll
Yuk dicoba ….
*Berlokasi di social market maka resto ini sangat strategis (5/5)
*Kualitas makanan enak pakai banget (5/5)
*Porsi penyajian, menurut saya pas (5/5)
*Kebersihan sangat baik (5/5)
*Kecepatan pelayanan baik makanan maupun minuman cepat bagai pesawat (5/5)
*Friendly staff (5/5)
*Harga compare dengan porsi, kualitas, dan penyajian menurut saya over (3/5)
*Parking area besar ngikut SOMA (5/5)
*Toilet sangat baik, ngikut SOMA (5/5)
*Tersedia indoor dengan A/C yang sangat baik dan outdoor yang astetik (5/5)
Disini dominan makanan western, chefnya pinter karena enaaakkkk banget, wajib coba
Ada alcohol dan billiard juga disini, bagi yang demen maka seneng deh nongkrong disini
Rasanya enak, steaknya enak, thai beef salanya juara, jadi walau mahal namun saya sangat hepi makan disini
Ke sini buat brunch sambil laptopan. Karena datang sekitar jam 9-an, jadilah saya orang pertama di sini krn emg kosong banget. Utk menu-menunya memang mahal ya, sama kayak di Jakarta. Tapi menurut saya worth it, porsinya gede dan mengenyangkan.
Saya pesan Phil’s Fried Chicken, jadi ini tuh 2 potong gede ayam goreng yang disiram pake moshroom sauce, disajikan bersama mashed potato. Ini enak loh, ayamnya gede dan mushroom sauce nya pas. Ada potongan jamurnya juga gede-gede. Mashed potato nya juga enak. Untuk kopinya, saya pesan Gibraltar. Rasanya juga lumayan walaupun saya pernah coba yg lebih enak hehe. Fyi, wifi nya kencang lho. Tempatnya juga cozy buat laptopan atau ngobrol bareng temen.
makanannya enak enak dan premium, tempat nya luas dan nyaman banget apalagi untuk orang yang tidak terlalu suka keramaian disini enak banget