5 thoughts on “Bowery Restaurant

  1. Makan malam disini direkomendasikan seorang teman. Tempatnya sangat nyaman dan eksklusif. Menu bervariasi terutama western foodnya dan pilihan aneka minumannya cukup banyak.

    Untuk dinner saya memilih House chopped salad dan waygu beef stroganof , salad dressingnya enak dan daging waygu nya pas kematangannya.

    Harga, service sesuai dan makanan worth it.
    Untuk weekend terutama musim liburan sebaiknya pesan dulu. Karena resto ini cukup ramai pengunjung. Untuk weekend dan musim liburan.

  2. One of luxury restaurant in Semarang.
    Tempat dan menu fancy dengan iringan live music.
    Masakan enak dan pelayanan super baik.
    Cocktail nya juga recommended.

  3. Menu : Rib Eye biasa Med dan Ice Capuccino. Verdict : Enak, kurang berkesan. Sebagai orang awam, penilaian saya, steakny enak, rasa dari sear steaknya dapet, bagian tengah dagingnya pink, bukan purple, jadi masuk untuk lidah saya. Saus cukup enak namun kurang berkesan.
    Untuk Ice Capuccino, saya bisa terima, namun mungkin saya kurang cocok dengan biji kopinya, ini masalah selera saja, pada dasarnya masih worth it lah. Anak saya kebagian nasgor, ini cukup enak juga, ada rasa smokeynya (rasa agak gosong). Not bad lah, text book enak, bukan outstanding, bukan extra ordinary, tapi, pas enak e. Dari sini, saya keluar cari bakso….

  4. Steaknya mantap,pelayanannya bagus,tingkat kematangannya pas sesuai keinginan dan tempatnya sangat nyaman sekaligus eksklusif

  5. Makan malam di sini bareng teman kerja. Ada rasa ada harga. Yang mendang mending sebaiknya tak usah ke sini, karena resto ino emang harganya gak murah. Silakan coba steak atau lamb sank, enak..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *